Bahasa Tengger (kadang diartikan sebagai Bahasa Jawa Tengger) adalah suatu dialek dari bahasa Jawa yang dituturkan oleh suku Tengger dari wilayah Pegunungan Tengger dan sekitarnya di Jawa Timur. bahasa Jawa Tengger masih mempertahankan beberapa kosakata Jawa Kuno yang sudah jarang digunakan dalam bahasa Jawa standar atau dialek surakarta , Bahasa Jawa Tengger mirip dengan bahasa banyumasan
|chapterurl=
tidak memiliki judul (bantuan). Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History.
Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref>
untuk kelompok bernama "lower-alpha", tapi tidak ditemukan tag <references group="lower-alpha"/>
yang berkaitan